- Kapal Kayu Bawa 200 Bal Rokok dari Vietnam Disergap Bakamla di Perairan Kepri
- Tim XQR TNI AL Evakuasi ABK Sakit dari Kapal Liberia MV. ALS KRONOS di Perairan Jayapura
- Penyelundupan 74 Karung Ballpress Ditutupi Jengkol, Digagalkan Tim F1QR dan Bea Cukai di Pontianak
- Jelang MNEK 2025, Kasal Bersama Pimpinan Angkatan Laut 4 Negara Gelar Diskusi Bilateral
- 14 Bulan Jalankan Misi PBB di Lebanon, Satgas MTF TNI AL Tiba di Indonesia, Kasal: Kepercayaan Dunia
- Rantai Produksi Budi Daya, KKP Kendalikan dan Awasi Obat Ikan
- Efisiensi Anggaran 34 Persen, Program Prioritas KKP Tetap Jalan
- Pembongkaran 30,16 Kilometer Pagar Laut di Tangerang Tuntas , TNI AL Tingkatkan Patroli Pengamanan
- KM Fitri-09 Tenggelam di Perairan Tolitoli, TNI AL Evakuasi Semua Penumpang
- Kembangkan Vocational Goes to Actors, Politeknik KKP Kirim Taruna Magang ke Australia dan Jepang
Satgas Operasi Trisila Koarmada RI, Karya Bakti di Perairan Kontinen Indonesia

Keterangan Gambar : Satgas Operasi Trisila 2023 melaksanakan operasi di wilayah perairan Indonesia. Foto: Dispenal
Satgas Operasi Trisila Koarmada RI, Kary
Baca Lainnya :
- Tiga Jam Dicecar KPK, Kadinkes Lampung Reihana: Diklarifikasi Saja0
- Lampung Memang Oke! Viral Jalan Rusak, Tapis dan Pakaian Adat Tampil di Penobatan Raja Charles III0
- Keamanan Laut Diperketat, 7 Kapal Perang TNI Jaga KTT ASEAN 20230
- KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo, Menhub: Sarana Prasarana Transportasi Sudah Siap0
- Hotel di Labuan Bajo Penuh, KM Sinabung Disulap Jadi Penginapan Gratis Panitia KTT ASEAN 20230
Indonesiamaritimenews.com (IMN) JAKARTA: Satgas Operasi Trisila Koarmada RI TA 2023 dengan kekuatan 687 personel, 5 kapal perang, kendaraan tempur dan unsur lainnya, melanjutkan operasinya di wilayah timur Indonesia setelah singgah beberapa hari di Makassar untuk melaksanakan bekal ulang.
Di Makassar, Satuan Tugas (Satgas) Operasi Trisila TNI AL melaksanakan karya bakti di lokasi pembangunan monumen Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) Tahun 2023 yang berlokasi di daerah CPI Kota Makassar, Sulsel.
Satgas kemudian melanjutkan pelayarannya menuju wilayah timur Indonesia lainnya, Senin (8/5/2023). Satgas Operasi Trisila Koarmada RI saat ini sudah memasuki hari ke-32 dari 52 hari rencana operasi di wilayah perairan di landas Kontinen Indonesia.
Selama Operasi berlangsung, Satgas tersebut didukung dengan 5 kapal perang dan 2 Pesud, 1 Kompi Marinir dengan Ranpur yaitu Tank BMP 3F sebanyak 3 unit dan 5 unit BTR 50 PM serta melibatkan sebanyak 687 personel.
Pada operasi di wilayah timur ini, Komandan Satuan Operasi Trisila diserahterimakan dari Kolonel Laut (P) Osben Alibos Naibaho kepada Kolonel Laut (P) Dofir. Demikian pula dengan KRI Teluk Calang-524 yang sebelumnya merupakan kapal markas digantikan KRI Untung Suropati-372 yang dikomandani oleh Letkol Laut (P) Garmadi.
Selama pelayaran dilaksanakan berbagai materi latihan untuk mempertahankan keterampilan prajurit, kerjasama antara unsur operasi serta beberapa program dan kegiatan. Seperti bakti sosial kesehatan dan karya bakti dilaksanakan di beberapa tempat yang disinggahi Satgas Trisila. (RIZ)Oryza)
