Wapres Berkunjung ke TPK Koja Pelepasan Ekspor Komoditas Pertanian

By Indonesia Maritime News 15 Agu 2023, 08:30:26 WIB Bisnis
Wapres Berkunjung ke TPK Koja Pelepasan Ekspor Komoditas  Pertanian

Keterangan Gambar : Wakali Presiden KH Ma'ruf Amin. Foto: Setwapres



Indonesiamaritimenews.com (IMN), JAKARTA: Wakil Presiden. KH.Ma' ruf Amin hari ini berkunjung ke KSO Terminal Peti Kemas Koja dalam rangka pelepasan ekspor pertanian .

Sesuai jadwal Acara Pelepasan Komoditas pertanian tersebut direncanakan di TPK Koja, Selasa ( 15/8/2023).

Baca Lainnya :

Para undangan diharapkan hadir lebih dahulu sebelum acara dimulai.  Wapres tiba dilokasi, acara dimulai dengan pembukaan lagu Indonesia Raya dinyanyikan bersama- sama.

Pada acara tersebut  Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo akan memberikan laporan Ekspor Komuditas Pertanian tersebut.Acara dilanjutakan dengan Pemutaran Video Profil Kementerian Pertanian.

Selanjutnya sambutan Wakil Presiden Republik Indonesia dilanjutkan dengan penekanan tombol sebagai tanda Peresmian Pelepasan EksporKomoditas Pertanian dan doa.

Acara berlangsung dengan undangan terbatas. Dirut Pelindo Arif Suhartono dan General Manager TPK Koja Indra Hidayat Sani masuk dalam daftar undangan.

"Saya hanya undangan saja, " kata Indra singkat ketika dikonfirmasi soal acara tersebut.(Bow/Arry/Oryza)




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook