- Alhamdulillah... Prajurit KRI Tanjung Kambani-971 Khataman Al-Quran di Atas Kapal
- Misi Diplomasi ke Pasific Selatan Selesai, Satgas Port Visit 2024 Kembali ke Indonesia
- Rakornis Kenavigasian 2024, Ini yang Dibahas Kemenhub
- Keselamatan Pelayaran Jadi Prioritas, Kemenhub Bagikan E-Pas Kecil dan Life Jacket ke Nelayan
- KKP: Hingga Oktober 2024, Produksi Perikanan dan Rumput Laut 18,26 Ton, Penerimaan Meningkat
- Omah Sinau, Desa Energi Berdikari Binaan PTK Kelola 31,5 Ton Sampah, Jadi Pusat Edukasi
- Kerahkan Kapal Perang, TNI AL Himpun Bantuan untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Erick Thohir Angkat Heru Widodo Jadi Dirut ASDP, Ini Jajaran Komisaris dan Direksi Baru
- Ikan Paus Sperma 17 Meter Mati Terdampar di Pantai Sumba Timur NTT Dimusnahkan
- Food Safety Jadi Isu Global, KKP Gandeng Norwegia Tingkatkan Mutu Produk Perikanan
Prakiraan Tinggi Gelombang dan Sebaran Hujan, 29 Januari hingga 4 Februari 2024
Keterangan Gambar : Peta prakiraan tinggi gelombang dan sebaran hujan di sejumlah daerah. Foto: BMKG
Indonesiamaritimenews.com (IMN), JAKARTA: Cuaca di wilayah Indonesia sudah mulai diguyur hujan deras. Sebaran hujan terjadi di sejumlah wilayah di Indonesia. Sedangkan perkiraan cuaca dan tinggi gelombang di sebagian wilayah perairan masih belum mencapai ketinggian yang membahayakan. Namun di sejumlah wilayah gelombang tinggi hingga 4 meter harus tetap diwaspadai.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Pusat Meteorologi Maritim mengeluarkan peringatan akan sebaran hujan serta potensi gelombang sedang dan tinggi di beberapa perairan di Indonesia berlaku mulai Senin 29 Januari 2024 pukul 07:00 WIB sampai Minggu 4 Februari 2024 pukul 19:00 WIB.
Baca Lainnya :
- KKP Gandeng PT Pindad International Logistic Perkuat Zona II PIT Koridor Biak-Surabaya0
- 417 Awak Kapal Perikanan Disertifikasi, Upaya KKP Lindungi Nelayan Indonesia0
- Targetkan Indonesia Jadi Rantai Pasok Lobster Global, KKP Kebut Regulasi Benur0
- AS Tuding Indonesia Lakukan Dumping, Eksportir Udang Ditantang Bidik Pasar Negara Lain0
- Bali Ocean Days, KKP Gaungkan Ekonomi Biru0
Berikut perairan dengan tinggi gelombang yang bervariasi:
POTENSI TINGGI GELOMBANG
Area Perairan Dengan Gelombang Sedang (1.25 - 2.50 m):
Area Perairan Dengan Gelombang Tinggi (2.50 - 4.0 m):
Prediksi Sebaran Hujan:
Prakiraan Tujuh Hari kedepan:
Prakiraan gelombang satu minggu ke depan merupakan informasi prakiraan gelombang berlaku hingga 7 hari kedepan yang memuat prakiraan tinggi gelombang dan potensi hujan lebat disertai petir. Prakiraan gelombang satu minggu ke depan mencakup prakiraan gelombang per hari, khusus untuk prakiraan hari pertama hingga hari ketiga ditambahkan prakiraan potensi hujan lebat disertai kilat / petir di wilayah perairan Indonesia. (Riz/Oryza)