- Lagi, Penyelundupan 71 Pekerja Migran dari Malaysia Digagalkan Tim F1QR
- Wujudkan Transformasi Digital ILCS Dukung Implementasi TOS Nusantara di Jayapura
- Strategi Pelindo Layani Pemudik Lebaran 2025 di 63 Terminal, Diskon Hingga Gratis Layanan Pelabuhan
- Mudik Lebaran 2025, Hampir 2 Juta Tiket KA Jarak Jauh Terjual, Ini 10 Rute Favorit
- 196 Pegawai KAI Group Peroleh Transfer Knowledge Pengoperasian Whoosh
- Mudik Lebaran 2025 KAI Daops I Tambah Kereta, Sediakan 1.858 Perjalanan Jarak Jauh
- TOS Nusantara Diterapkan di Terminal Petikemas Jayapura, Layanan Lebih Mudah
- Mudik Lebaran 2025, Penjualan Tiket Kapal PELNI Sudah Mencapai 121.125 Pax
- Catat! Mudik Lebaran 2025, Kapal Express Merak-Bakauheni Diskon 36 Persen
- Irjen TNI - Letjen Saleh Mustafa
Wakasal Hadiri The 12 TH International Maritime Defence Show FLeet 2024
Perkuat Hubungan Diplomasi Rusia- Indonesia

Keterangan Gambar : Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Erwin S. Aldedharma menghadiri Pembukaan The 12th International Maritime Defence Show "Fleet 2024" di The Congress and Exhibition Center, Cluster Kronstadt, St. Petersburg, Rusia).Foto: Dispenal
Indonesiamaritimenews.com (IMN), RUSIA: Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Erwin S. Aldedharma menghadiri Pembukaan The 12th International Maritime Defence Show "Fleet 2024" di The Congress and Exhibition Center, Cluster Kronstadt, St. Petersburg, Rusia, Rabu kemarin (19/06). Kehadiran Wakasal memperkuat hubungan diplomasi Indonesia - Rusia.
The 12th International Maritime Defence Show "Fleet 2024" secara umum merupakan pameran yang diikuti oleh perusahaan pembangunan kapal, persenjataan, sistem komando dan kendali tempur, sistem navigasi dan komunikasi, mesin penggerak kapal, penerbangan maritim dan infrastruktur pendukung lainnya, dengan teknologi baru dan material canggih dari berbagai negara.
Baca Lainnya :
- Top! Srikandi TNI AL Beri Pelatihan Forst dan TCC Training ke Tentara Asing0
- Satgas MTF TNI AL Raih Penghargaan Tertinggi United Nation Medal di Lebanon0
- Dubes Chili Kunjungi Kasal di Mabesal Cilangkap, Ini yang Dibicarakan0
- KRI REM-331 dan Kapal Perang Brunei Uji Ketangguhan di Laut Internasional0
- Berlayar ke Hawaii, Kapal Perang KRI Raden Eddy Martadinata-331 Buktikan Ketangguhan0
Kegiatan yang berlangsung mulai tanggal 19 sampai dengan 23 Juni ini diikuti lebih dari 210 stand dari sekitar 15 negara. Pada acara pembukaan kegiatan tersebut dimeriahkan dengan penampilan demo tim aerobatik pesawat tempur Sukhoi Su-37.
Turut hadir dalam Pembukaan The 12th International Maritime Defence Show "Fleet 2024" yaitu Kepala Staf Angkatan Laut Rusia Admiral Alexander Moiseyev, Gubernur St. Petersburg Alexander Beglov, Kepala Departemen Pertahanan Dewan Perwakilan Rakyat Rusia, Ketua Badan Industri Pertahanan Rusia, dan Wakil Menteri Perdagangan Rusia.
Selanjutnya pada hari yang sama, Wakasal menghadiri undangan Resepsi Makan Malam yang diadakan oleh Gubernur St. Petersburg.(Arry/Oryza)
