- Catat! H-7 Sampai H-1 Lebaran 2025 Diskon 36 % Tarif Kendaraan Penyeberangan Merak-Bakauheni
- Sobat Aksi Ramadan 2025, Hadir di Padang & Bandung Wujud Kehadiran Pelindo Di Tengah Masyarakat
- Pakaian Bekas Rp 515 Juta Dibawa 3 Truk Gagal masuk Malang Keburu Diciduk TNI AL
- Sungai Meluap Deras & Gelap,Prajurit Marinir Sigap Selamatkan Warga Kebanjiran di Manado
- WFA Pengaruhi Penumpang PELNI Mudik, Melesat Naik 190% Lebaran H-9
- Dirjen Hubla luncurkan Logo Pandu Indonesia, Pakaian dan Pose Follow My Lead
- Bangkitkan Geliat Budidaya Rumput Laut di Kepulauan Seribu, Ini Strategi KKP
- TPS Sukses Terapkan Planning and Control untuk Kapal Full and Down
- Hujan Badai di Laut Seram KMP Teratai Prima Mati Mesin dan Hanyut Dievakuasi TNI
- Dirut Pelindo Kunjungi Pelabuhan Balik Papan Pastikan Kelancaran Operasional & Berbagi dengan Masyar
Open House Idul Fitri, Kasal Pererat Silaturahmi Keluarga Besar TNI AL dan Masyarakat

Keterangan Gambar : Kasal Laksamana TNI Muhammad Ali bersilaturahmi dengan pejabat utama TNI AL dam masyarakat dalam acara Open House Idul Fitri 2024. Foto: Dispenal
Indonesiamaritimenews.com (IMN), JAKARTA: Menjaga tali silaturahmi dan menyambut 1 Syawal 1445 H/2024 M, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali menggelar Open House di Kediaman Kasal, Jakarta, Rabu (10/4/2024).
Usai Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1445 H di Masjid Istiqlal dan Kolat Koarmada RI, Open House bersama Presiden dan Wapres RI di Istana Negara, Kasal didampingi Ketua Umum Jalasenastri Ny. Fera Muhammad Ali menyambut dengan hangat para Pejabat Utama Mabesal, serta Pangkotama wilayah Jakarta dan masyarakat umum sekitarnya.
Kegiatan Open House pada Hari Raya Idul Fitri ini bertujuan untuk menjalin serta meningkatkan silaturahmi antara sesama keluarga besar TNI Angkatan Laut, baik personel Militer, PNS maupun Jalasenastri.
Momentum Idul Fitri merupakan salah satu moment yang baik untuk melakukan halal bihalal, semua elemen berbaur menjadi satu untuk saling memberi maaf, suasana hikmat dan penuh keakraban terlihat pada pelaksanaan open house tersebut. (Arry/Oryza)
Baca Lainnya :
- Peduli Sesama, Lantamal V Surabaya Gelar Bakti Sosial di Banyuwangi0
- Tinjau Gudang Amunisi yang Terbakar, Panglima TNI: Jika Ada Bangunan Rusak Akan Kita Ganti0
- Seskoal Cetak Perwira Angkatan Laut Terbaik, Eksistensi Diakui Internasional0
- Dubes Turki Kunjungi Kasal, Ini Berbagai Kerjasama yang Dibahas0
- TNI AL, Polri dan Pol PP Kompak Tertibkan Balapan Liar, 22 Motor Dikandangkan0
