- TPS Sukses Terapkan Planning and Control untuk Kapal Full and Down
- Hujan Badai di Laut Seram KMP Teratai Prima Mati Mesin dan Hanyut Dievakuasi TNI
- Dirut Pelindo Kunjungi Pelabuhan Balik Papan Pastikan Kelancaran Operasional & Berbagi dengan Masyar
- 6 Terminal Penumpang Pelindo Regional 2 Siaga Arus Mudik Lebaran 2025, Drajat: Beri Layanan Terbaik
- Program Ketahanan Pangan, Lanal Melonguane Bersama Masyarakat Panen Raya di Talaud
- Surplus Neraca Perdagangan Perikanan 2024 Naik 9,1 %, Dipicu Kenaikan Ekspor
- Penangkapan Tuna Sirip Biru Selatan Wajib Penuhi Standar Internasional RFMO
- Libur Lebaran 2025 Tetap Beroperasi, Pelindo Regional 2 Jamin Kelancaran Arus Logistik
- 298 Ribu Ekstasi, 231 Kg Sabu Hasil Tangkapan TNI AL dan BNN Aceh Dimusnahkan
- Yuk... Mudik Lebaran 2025 Gratis Naik Kapal Perang, Catat Rute dan Syarat Pendaftaran
Pelabuhan Merak Dilanda Hujan Angin, Tenda Posko Roboh Beterbangan

Keterangan Gambar : Foto: Tangkapan.layar video amatir warga. (ist)
Indonesiamaritimenews.com ( IMN),MERAK: Kawasan Pelabuhan Merak, Banten, dilanda hujan deras disertai angin kencang, Rabu (27/4/2022) malam. Sejumlah tenda yang dioakai untuk posko mudik roboh dan atapnya beterbangan.
Peristiwa ini mengakibatkan warga dan para pemudik panik ketakutan. Sebuah video yang beredar menunjukkan tenda-tenda di Dermaga 3 terbang dihempas angin disertai jeritan histeris sejumlah warga.
Hujan deras disertai angin kencang mengguyur Pelabuhan Merak dan hampir seluruh Kota Cilegon, Banten.
Baca Lainnya :
- Menhub: Dua Tahun Tidak Pulang Kampung, Mudik Lebaran Tahun ini Membahagiakan0
- Mudik Lebaran, Penjualan Tiket KA Sudah Hampir 100 Persen0
- Ini Stasiun Bagikan Takjil Gratis Pelanggan KAI0
- Penumpang Pesawat Mulai Meningkat, Begini Perintah Menhub Hadapi Mudik Lebaran0
- Puncak Arus Mudik 28 April 2022, Pesanan Tiket KA Sudah 98 Persen0
Fauzan, anggota Basarnas Banten di Unit Siaga SAR Merak, mengatakan hujan deras dan angin kencang tidak mengganggu proses bongkar muat barang. Ketinggian gelombang di sekitar Pelabuhan Merak mencapai 1,5 meter. Menurut dia, situasi masih aman terkendali.( Riz/Oriz)
